Kami berjuang menghadirkan yang terbaik bagi Bangsa Indonesia, di dunia buku dan penerbitan media cetak.
Bayangkan, Anda membaca sebuah karya sastra yang indah lagi menyentuh tentang segala hal yang baik lagi puitis ihwal perempuan. Namun, penulisnya ternyata penindas perempuan. Kemudian, Anda pun sering membaca tulisan yang memikat berisi ketakziman dan keyakinan terhadap nilai-nilai kemanusiaan ...
Apa kiranya yang terbayangkan saat kita disodori kata “waktu senggang”? Pergi berlibur? Jalan-jalan sambil belanja di mall dan factory outlet? Pergi menonton ke bioskop? Bertamasya? Silahkan bayangkan sendiri kegiatan “waktu senggang” lainnya yang lazim bagi Anda. Namun, perhatikan lebih seksama ...
Kriya atau kerajinan yang terdapat di berbagai daerah di Indonesia sudah cukup sering dilirik sebagai salah satu andalan komoditi non migas. Bahkan tak jarang televisi pun menyiarkan liputan tentang para wirausahawan yang menggeluti bisnis kriya dan berhasil menjangkau pasar manca negara ...
Berkelas, formal dan berat. Seperti itulah kesan pertama saat melihat fisik buku berjudul "In God We Trust" ini. Sampul buku yang berwarna hitam, barisan huruf perangkai judul yang berdiri tegak penuh wibawa, dan lembar buku yang mencapai 478 halaman, ditambah lagi dengan foto ...